Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy Note 4

Bagi para pecinta produk Samsung dan para pencinta ponsel Android, sudah pasti menunggu kehadiran generasi keempat dari proda Samsung tersebut kan? Samsung yang akan segera meriliskan smartphone premium yang akan memberi warna cukup berbeda dengan beberapa keistimewaan yang akan dihadirkan oleh Samsung dalam prodak terbarunya yakni Samsung Galaxy Note 4. Samsung Galaxy Note 4 ini akan dibekali dengan layar ponsel yang super amoled yang mempunyai ukuran layar 5.7 inch dan mampu menghadirkan kerapatan hingga 515 ppi dengan resolusi 1440 x 2560 pixels (2K) merupakan smartphone yang sangat luar biasa yang dimiliki oleh samsung. Selain itu rumornya Samsung akan dilengkapi dengan dua versi layar yang berbeda selain layar diatas juga terdapat layar Youm yang memiliki tinggi pada sisi layar lengkungnya.
https://frissonkc.blogspot.com/2017/11/review-samsung-note-terbaru-samsung.html
                                                         Foto Samsung Galaxy Note 4 N910

Teknologi layar anti pecah yang dimiliki Samsung dapat digulung keatas layaknya kertas akan membuat Samsung menjadi incaran para konsumennya. Melihat spesifikasi singkatnya tentunya membuat Anda tergiur bukan, untuk segera memiliki smartphone tersebut? Anda jangan puas dulu dengan spesifikasi tersebut, sebab masih banyak lagi keunggulan-keunggulan yang dimiliki oleh ponsel pintar ini. Berikut beberapa spesifikasi dan harga Samsung Galaxy Note 4 secara lebih lengkap, antara lain:

Samsung Galaxy Note 4 sudah didukung dengan Android OS, v4.4.4 (KitKat) serta layar yang Super AMOLED capacitive touchscreen, yang didukung oleh memori internal sebesar 32 GB storage, microSD, up to 64 GB, RAM 3 GB, meskipun tidak adanya memori eksternalnya ponsel ini sudah cukup ampuh digunakan menyimpan berbagai macam file-file penting Anda. selain memiliki dua varian layar yang berbeda ponsel ini juga dilengkapi dengan dua chipset yang berbeda yakni Chipset Samsung Exynos 5433 yag didukung oleh prosesor Octa Core Quad-core berkecepatan 1.3 GHz Cortex-A53 dan quad-core yang berkecepatan 1.9GHz, dengan GPU Mali-T760 (SM-N910C). Untuk melengkapi kebutuhan para konsumennya, ponsel ini dibekali dengan kamera yang cukup baik dalam menghasilkan gambarnya, yakni dengan menggunakan lensan kamera belakang sebesar 16 MP dan lensa kamera depannya 3.7 MP dan kapasitas baterai 3,220 mah. Melihat spesifikasi tersebut pihak Samsung mematok harga ponsel sekitar Rp.8 juta.
https://frissonkc.blogspot.com/2017/11/review-samsung-note-terbaru-samsung.html
                                                       Desain Samsung Galaxy Note 4

Semoga ponsel tersebut sesuai dengan ekspetasi Anda yang sedang mengharapkan sebuah inovasi terbaru dari samsung. Sekian informasi gadget mengenai spesifikasi dan harga Samsung Galaxy Note 4 yang penulis sampaikan bisa bermanfaat untuk Anda para pencinta Android.

Subscribe to receive free email updates: